Artikel kali ini adalah solusi tidak bisa download aplikasi di Play Store Lenovo A369i, bagi anda pengguna handphone Lenovo A369i yang tidak bisa mendownload atau mengupdate aplikasi, buku, game di Google Play Store, simak artikel ini selanjutnya untuk mengetahui cara mengatasinya ~ Bacagadget.com.
Google Play Store adalah salah satu toko aplikasi android terbesar saat ini, karena di sinilah para developer android mempublikasikan hasil karyanya dan para pengguna handphone android bisa mendownloadnya secara gratis atau ada beberapa yang membelinya, namun apa jadinya jika aplikasi Google Play Store yang anda di handphone Lenovo A369i kalian tidak bisa di gunakan untuk mendownload atau mengupdate aplikasi, tentu kalian akan kebingunan Google Play Store adalah salah satu toko aplikasi yang menyediakan banyak aplikasi Android.
Masalah ini memang benar terjadi pada handphone Lenovo A369i, dimana penggunanya tidak bisa menggunakan Google Play Store sebagaimana mestinya, penyebab dari masalah ini adalah adanya kesalahan antara Google Play Store dengan pengaturan APN di handphone Lenovo A369i yang menyebabkan penggunanya tidak bisa mendownload aplikasi di Google Play Store meskipun kita memiliki koneksi data internet, namun tetap saja tidak bisa. Bagi kalian yang mengalami masalah ini tenang jangan khawatir karena kami akan memberikan informasi untuk mengatasi masalah ini, caranya cukup mudah, simak caranya di bawah ini.
Baca Juga :
Solusi Tidak Bisa Download Aplikasi di Play Store Lenovo A369i
- Masuk ke “Pengaturan” (Setting).
- Setelah itu masuk ke “More”.
- Kemudian pilih Access Point Name, setelah itu pilih pengaturan yang saat itu sudah di tandai (tanda bulat o).
- Kemudian pada bagian “Port” dan “Proxy” kosongkan atau hapus.
- Jika sudah selesai “Restart” handphone anda.
- Selesai.
Baca Juga :
Nah tadi adalah informasi mengenai Solusi Tidak Bisa Download Aplikasi di Play Store Lenovo A369i, semoga dengan adanya informasi ini bisa memudahkan para pengguna Lenovo A369i untuk mengatasi masalah tidak bisa download aplikasi di Google Play Store dan bermanfaat bagi para pembaca website ini, jika ada permasalahan seputar kerusakan handphone bisa di tanyakan di ask.klinik-hp.com atau komentar di bawah ini, Terima Kasih.